Sunday, November 29, 2009

setengah jam sebelum berangkat kampus

kali ini saya tidak benar benar sedang bosan, saya hanya ingin menulis.
tapi entah apa yang akan saya tulis.
saya telah menyelesaikan tugas meresume akuntansi saya kemarin, dan itu adalah seharian penuh. dengan 34 halaman saya membaca, distabilo dan saya tulis dalam folio.oh iya belum semua terselesaikan brarti, soal soalnya belum saya kerjakan! oh mamaaaaa kuliah apaan ini masi saja meresum seperti anak sekolah! haaaaah
dan nanti semoga saya ada niatan mengerjakan tugas manajemen yang meresume 21 halaman juga dan matematika diskrit sayaaa!
kapan tugas tugas ini terselesaikan! -______-

ganti topik ah;p
capek memikirkan tugas saya lebih suka facebok dan blog, dan bermain main dengan editan photoshop.
hmm saya ternyata kurang menyadari, ternyata teman saya yang jauh (sekitar 2 jam dari semarang) saya cepat mengenal lingkungannya.
entah apa artinya, sepertinya saya terjebak. yaaah apapun itu kata kata yang tepat untuk menggambarkannya saya dalam situasi yang aneh.
memang perlahan lahan, tapi dari itu semua saya mengetahui masa lalunya.
memangnya haruskah saya tau semua yaa?
saya ini siapanya coba?
semuanya menjadi annehh, itu menurut saya. zzzz
pertanyaan saya, lalu kenapa kalau tau semuanya?
apa ada perbedaannya kalau saya tidak tau semuanya?
yaaaah, sepertinya berputar putar saja menjawab pertanyaan bodoh itu. yeeeah
saya berusaha ga peduli sajalah.
toh itu ga terlalu menguntungkan saya, ya kan!
hhmmm -_____-

memikirkan kuliah dan hal bodoh itu sama sama memusingkan kepala saya!
lalu apa yang seharusnya saya pikirkan?
oleh oleh dari ayah yang 4 hari lagi akan tiba di indonesia?
hahahhahahahhahaha lucu sekali rasanya..
saya merindukan mu yaaah .
ibu aku juga merindukan kehadiranmu selalu disisi ku ..
aku mencintai kalian berdua, lebih dari apapuuuuuun!
anakmu ini sudah besar, punya kehidupan yang aneh.
hihihihi
terimakasih ayah dan ibu atas semuanyaaaaaaaa!
daadaaaaah
saya akan bersiap siap dan berangkat kuliah, dan kembali ke kosan ------


bye, love tuuid xx

Saturday, November 28, 2009

saya sedang kesepian

sebenarnya bukan hanya saya yang kesepian, hati dan perasaan saya kesepian. seperti membeku. hahaha berlebihan sekali saya ini.
saya hanya merasa bosan (lagi) saya tidak tau akan meulis cerita apa untuk kali ini.
sepertinya menulis cerita di blog saya ini hanya untuk mengusir kesepian saya (sedikit dan selebihnya masih tetap membosankan! hmm)
hari ini ada cerita apa ya? tidak ada yang menggembirakan sekali sepertinya.
ada sahabat baik saya dari sma yang pulang dari kuliahnya di jogja buat liburan di semarang.
ya yah dia punya cerita banyak, eksis sekali dia di jogja. hahha
banyak kenal teman teman yang keren disana, sound so good gitu deeeh
ga lama dia di rumah saya, dia cabut pulang dan saya punya keperluan lain.. woo rapat panitia kawinan.
preketek saya dapat bagian jaga buku tamu, memakai kebaya dan rambut saya disanggul! (oh my goat, perlu hairspray banyak ini biar ga cepat lepas sanggulannya gara gara rambut saya yang kependekan!) hahhaha bodo amat ! ;p

ohh tuhan, gimana mengusir kebosanan ini dengan cepaaaat?
saya mau pergi jauuuh, meninggalkan semua perasaan yang berat. entah apa itu sepertinya mengganjal terus di hati saya!
tapi saya harus pergi kemana? aaaaaaaahh--
saya bosaaaaaaaaannn....

ya tuhan berikanlah aku teman yang mendampingi ku disaat aku kesepian sekali
teman yang lain, bukan seperti sahabat perempuan saya
yang berbeda jenis dengan saya
saya ga akan minta yang berlebihan, saya bukan tipe orang seperti itu
kalau begitu berikanlah kemudahan untuk saya lebih mengenal teman saya yang diam diam tumbuh dihati saya.
yaaaaaaaaaahh, saya juga kurang tau perasaan apa itu

hmm suara mobil dan gerbang terbuka, itu berarti kakak dan ibu saya sudaah pulang
yeeah berakhirlah nasib saya di rumah sendirian
hahhahhaaha :D

Friday, November 27, 2009

menjadi sesuatu yang berarti :)
pagi ini saya kembali dengan mesin ketik elekstronik saya, sebenarnya masih ada pekerjaan kampus yang harus diselesaikan minggu ini. ada 3 tugas yang menunggu saya untuk dikumpulkan. tapi saya terlalu malas untuk mnerjakannyaa zz berpuluh puluh lembar untuk di baca dan di tulis kembali dengan tangan. haaaah rasanya hanya bosan saja!
daripada saya ngomel sendiri mending saya ngeblog. hmm
saya tidak hanya bercerita di blog ini, saya memiliki banyakk teman yang mau mendengarkan semua cerita saya.
kenapa ya semua perempuan (yaitu mereka teman teman saya juga) selalu yang digosipkan adalah lelaki ???
tapi entah apa jawabannya yang penting itu mengasyikan ! hahha bodoh !
kami membicarakan laki laki si dia si itu si anu dan banyak laki laki yang kami sebutkan.
laki laki saya - em maksud saya gebetan. dari ketiga (berempat dengan saya) yang saya temui tadi malam hanya saya yang belum memiliki pzzzz yeah yeaah menurut saya memang ga penting tapi kenapa saya menginginkannya. tau laah saya juga tidak bisa memahami. saya memiliki 1 yah mungkin banyak, haha i don't care! si X adalah teman dalam kelas saya. awalnya saya juga tidak pernah memperhatikan dia. malahn hanya sekedar ooh saya tau nama kamu, begitulaah. saya juga lupa kapan di mulai sms saya dan kami lebih mengenal. yaa munkin dia hanya bertanya mengenai tugas tugas yang so freeaaak bgt! haha (saya begitu membencii tugas) oke saya selalu mereplay sms nya. tapi entah kenapa dan bagaimana kami jadi sering sms. membicarakan hal yang sangat tidak penting tentunya. saya juga slalu menanggapi apa yang dia katakan ketikan kami duduk bersama dan memandang mata saya seperti orang ingin mengatakan sesuatu yang lebih dari apa yang ia katakan. sepertinya saya kurag mengerti situasi itu. darimana pun saya juga ga menyadari kalau dalam hati kecil saya, saya menyukainya. hmm saya bingung sendiri awalnya. yaah saya menenangkan hati saya, mungkin ini hanya perasaan tak bersalah yang mengagumi seseorang dari pancaran matanya. itu sepertinya cukup untuk menjawab sebuah peranyaan yang melanda hati saya (saat itu) hahha. tapi sekarang, saya mendapati dirinya menjadi berubah. sering mengacuhkan saya berbicara dan tidak pernah sms saya lagi. saya ga tau apa sebabnya. atau saya melakukan kesalahan? what? kesalahan? HEII dia dan saya ini siaaapa? ada apa sampai begini?
oke saya tidak akan terlalu ngotot membicarakan kenapa berubaah. itu juga ga terlalu penting. saya hanya merasa dan selalu iri jika dia berbicara dengan teman saya dan saya tidak mendapat respon yang baik dari dia. sekarangpun kalau kami sedang brkumpul bersama bermain bercerita ayau apalah, dia hanya menjauh dari saya. ooh my goat ! saya ini seperti apa sampai dia berubah sikap seperti itu?
ya ya ya seharusnya saya tidak terlalu membicarakannya dan memusingkan hal seperti ini. perlu di inngat saya ini bukan siapa sipa dia. saya idak pernah mengutarakan perasaan saya, dan dia pun juga begitu. lalu kenapa saya repot repot membicarakan dan menikirkannya? hahaha saya terlalu bodoh atau terbawa suasana! ya apapun itu semoga saya cepat melupakannya dan semoga saya tidak berharap banyak lagi untuk menjadi seseorang yang berarti untuknya. STOP!
laki laki sahabat dari kecil saya - wuu yeaah dia laki laki yang baik. saya tau karna saya mengenalnya dari sma. manusia itu tidak ad yang semourna. wajarlah mereka terkadang bertengkar. kadang juga saya yang menengahi mereka (tidak terlalu sering sih memang, haha) ya saya sering bertiga mengobrol membicarakan apapun. saya juga (dulu) sering diajaknya nonton dan makan bareng. tapi sekarang tidak. kenapa ya? mungkin karna kami sudah jarang bertemu. maklum lha, kami sudah kuliah dan beda perguruan tinggi. hhmm tau lah saya juga bingung membicarakannya. dia slalu menemui sahabat saya, dan itu tentu tidak masalah bagi saya. dan malam ketika kami (para perempuan penggosip) sedang asyik bercerita. si laki laki sahabat saya akan datang. tapi entah kenapa alasannya, dia tidak jadi datang. ya ya mungkin lain kali. haahaha ;p
saya hanya mendoakan supaya mereka baik baik dan lnggeng sampai kapn puun! :)
laki laki yang rumahnya sedang kami pakai untuk menggosip - heei dia punya pacar baru. mungkin baru seminggu ini. atau kapan lah saya kurang tau tepatnya. pokoknya dia sedang dilanda asmara. hari hari nya pasti menyenagkan. hahaha (saya iri haha) hmm baguslaaah ia sudah menemukan pasangan yang cocok dihatinya setelah entah berpa lama, yang saya tau lamaaaaa sekali. hahaha belum banyak yang diceritakan dari mulut teman saya karna memang juga saya belum terlalu mengenalnya. kami hanya sekali bertemu itu saja hanya perkenalan singkat dari teman saya. yang jelas dia kakak kelas dan canggung but tanya tanya ini itu. hahaha tau laaaah semoga langgeng juga ;p
laki laki teman saya paling aneeeeeeh - hahaha laki lakinya pun sama anehnya. selalu melakukan apapun yang membuat orang disekitarnya jadi ketawa. bukan karna apa yaa, susah mengartikan tingkahnya yang  pasti tingkahnya itu seperti tidak normal hahha lucu, gila, kocaaaaaaaaakk !! sepertinya mereka cocok dengan kesamaan kepribadian seperti itu (menurut saya) haha laki laki dan perempuannya sama sama susah diajak nomong serius. haha saya lebih banyak tertawa menuliskannya. saya cukup mengenal si laki laki karna dulu teman sekelas sma saya. yeeeaaah. saya juga tidak punya cerita banyak untuk mereka, karna kamijuga jarang ketemu. walaupun saya dengan sang laki laki satu perguruan tinggi tapi ya jarang ketemu. hahha dengan teman saya hanya seminggu sekali kami bertemu. itupun janjian dulu hahhaha semoga langgeng juga deeeh :)

begitulah saya, teman, dan laki laki mereka, juga gebetan saya yang mulai aneeeeeh! haha bodo lah!
yang penting saya harus melanjutkan mengerjakan tugas saya dan cepat menyelesaikan.
semoga ad yang berbaik hati mngerjakannya hahha
sepertii tidak akan pernah ada yang berbaik hati
hahahha baguslah suppaya saya semakin strees mengerjakannya. zzzzzzzz
bye x :)

Thursday, November 26, 2009

tentang seseorang : saya*

ayah dan ibu slalu menginginkan anaknya menjadi seseorang yang lebih dari sukses. yaitu seseorang yang berarti untuk kehidupannya. ia bisa membawa diri sehingga tidak terjerumus kedalam sesuatu yang menjijikan, entah apa itu namanya yang pasti sesuatu yang orang tua tidak suka.
menjadi diri sendiri itu yang orang tua saya bilang. tetapi terkadang saya pun menjadi bukan diri saya.
ayah ibu saya ingin saya menjadi perempuan manis dan lembut.
menjadi selayak nya perempuan, memakai rok, rambut panjang, tidak gemuk, pandai merawat wajah dan lain sebagainya yang tidak saya pahami.
kenyataannya saya tidak bisa, saya slalu berpakain seperti laki-laki, kemana pun inginnya hanya memakai celana jins pendek atau panjang dan kaos longgar yang ditekuk dibagian lengannya. rambut saya pendek hanya panjang dibagian poni (tapi tidak untuk saat ini dan seterusnya, karna sudah lama tidak boleh lagi memotong rambut saya dan harus memanjangkannya seperti perempuan, kata ibu saya) saya terlihat gemuk karna saya dianugrahi tuhan tubuh yang tidak tinggi. hmm -.-
sepertinya saya banyak mengeluh
bagaimanapun saya itu hanya terlihat dari luarnya saja, sebenarnya saya ini seperti perempuan lain kok didalam diri saya.
saya yang mempunyai perasaan menyukai kepada lawan jenis saya, yaitu laki-laki normal.
namun orang lain menganggap saya ini berbeda dalam arti saya lesbi, menyukai sesama jenis karna penampilan saya yang teralalu boyish (waktu dulu) dan belum mempunyai pengganti  yang baru (pacar) selama hampir satu tahun lebih.
menurut saya ini terlihat biasa saja, karna penampilan saya ini nggak semua laki laki itu menyukai perempuan yang boyish. yah yah yah saya menerima nya ---
mungkin benar kata orang tua saya, saya harus merubah penampilan saya.
ok lah saya akan belajar mennjadi seorang perempuan feminim. oh my goat ! >.<

pertama kali

ini pertama kalinya saya buat blog. keliatannya cupu tapi saya suka menulis sesuatu yang ga terlalu penting. haaa bodoh! yeah \m/
kali ini saya sedang berada di rumah sendiri hanya di temani alat elektronik ini
ayah saya sedang pergi beribadah, saya merindukannya. tapi rasa rindu itu akan hilang karna tidak lebih dari seminggu kedepan ayah saya akan pulang lagi ke indonesia. hmm saya menantikan hari itu.
kemudian pagi tadi ibu dan kakak saya juga pergi, ada sesuatu yang harus dikerjakan katanya
yaah saya tinggal lah di rumah ini sendiri dengan beribu ribu kebosanan yang menyelimuti. haha saya terlalu berlebuhan atau otak saya yang sudah jenuh dan menginginkan sesuatu yang beda! tapi entah apa itu. saya benar benar menderita kebosanan.
hmm hanya ada sodara saya yang datang untuk meminjam dvd dan mengambil makanan lalu pulang, tapi tidak berapa lama dia kembali lagi kerumah saya, lupa membawa remot. haa terlalu menggelikan! dan sayangnya remot itu tidak diketemukan, hilang. haa tau lah ga penting :p

saya tetap menikmati kebosanan saya, berharap ada sesuatu yang tiba tiba muuncul membawa perbedaan diantara kebosanan saya ini. tapi sama saja. keadaan saya tidak berubah tetap bosan bosan dan jenuuuuuuuuuuuuuuh!!!